Cara Install Ulang Komputer Terkena Virus

Cara install ulang komputer yang terkena virusESSIITECH - Cara install ulang komputer yang terkena virus - Masalah virus pada komputer masih sering terjadi walaupun sudah banyak software antivirus yang beredar baik yang gratis maupun berbayar. Pada umum nya di masa sekarang penyebaran sering kali terjadi terutama bila pengguna sering melakukan aktifitas download file yang pada file tersebut disusupi mallware atau trojan. (Baca : Cara Mengatasi Download Yang Mengandung Virus) Selain akan memperlambat kinerja komputer tidak jarang virus tersebut dapat melakukan penggandaan diri atau duplikasi pada data file atau folder dan yang lebih buruk lagi jika data anda dienkripsi oleh virus tersebut.

Pada kesempatan ini kami mencoba untuk berbagi cara install ulang komputer yang terkena virus apabila antivirus anda sudah tidak dapat diandalkan untuk mengatasi masalah tersebut maka install ulang sistem operasi adalah jalan satu-satu nya yang harus dilakukan.

 LANGKAH DAN TAHAPAN SEBELUM DAN SESUDAH INSTALL ULANG

  1. Pastikan anda sudah membackup data anda pada drive lain (biasanya drive D) atau pada media penyimpanan lain.
  2. Lakukan install ulang sistem operasi seperti biasa.
  3. Setelah install ulang selesai, maka terlebih dahulu Install Antivirus sebelum melakukan install driver atau software lainnya.
  4. Update antivirus yang telah diinstall dan aktifkan realtime protection.
  5. Scan terlebih dahulu data backup anda untuk memastikan data backup tersebut aman dari virus.
  6. Setelah scan selesai, silahkan install driver dan software lainnya

Banyak ditemui kasus dimana setelah install ulang sistem operasi masih menemui kendala yang sama terutama pada masalah virus. Padahal dengan cara yang sederhana dan cukup aman masalah tersebut dapat ditanggulangi dengan tuntas.

 

Apabila kantor atau intansi anda mengalami masalah dengan virus, kinerja komputer, dan kendala lainnya yang kerap mengganggu operasional kerja, kami menyediakan jasa maintenance komputer untuk mengatasi dan mencegah hal tersebut terulang kembali.

 

CARA INSTALL ULANG KOMPUTER YANG TERKENA VIRUS

Tags : cara install ulang komputer yang terkena virus  - cara install ulang windows yang terkena virus - cara install ulang yang benar - cara install ulang yang aman - jasa perawatan komputer - jasa maintenance komputer

 

Posted By : Essii Tech - Cara Install Ulang Komputer Yang Terkena Virus 

JoomShaper